Pagelaran Wayang Orang (Ngesti Pandowo)
Dalam rangka memperingati HUT ke 70 Wayang Orang "Ngesti Pandowo", Panitia wayang orang Ngesti Pandowo Semarang menyelenggarakan kegiatan nguri-nguri kesenian tradisional khususnya Wayang Orang dalam keadaan apapun juga dan sampai sekarang masih eksis menghibur masyarakat Kota Semarang. Dasar dari didirikannya wayang orang oleh Bp. Sastrosabdho adalah kekeluargaan. Tidak ada majikan dan buruh tetapi atas dasar seperti bapak & anak. pada kesempatan kali ini tercatat di MURI sebagai Pagelaran Wayang Orang (Ngesti Pandowo) selama 70 Tahun berturut-turut. acara penyerahan sertifikat MURI berlangsung di Semarang pada 30 Juni 2007.