Replika Punakawan Terbesar dari Rangkaian Uang
BEM Fakultas Bahasa dan Seni UNNES dan Mahasiswa Baru 2007 bekerjasama dengan Fakultas Fakultas Bahasa & Seni Unnes menyelenggarakan kegiatan Pembuatan Replika Punakawan Semar, Gareng, Bagong dan Petruk Terbesar dari Rangkaian Uang Koin dan kertas. adapun ukuran Semar Lebar 9,54 meter; Tinggi 11,97 meter; Bagong Lebar 8,33 meter; Tinggi 11,48 meter; Gareng Lebar 8,65 meter; Tinggi 13,28 meter; Petruk Lebar : 11,04 meter; Tinggi 16,05 meter. Adapun acara penyerahan sertifikat MURI berlangsung di Kampus Unnes, GunungPati, Semarang pada tanggal 20 Agustus 2007